Monyet di Kawasan Wisata Bektiharjo Tuban Saat Kelaparan, Begini Tingkahnya

Redaksi7

Tuban – Beginilah tingkah monyet-monyet penghuni kawasan wisata Pemandian Bektiharjo di Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban. Mereka mungkin kelaparan sehingga harus mengais tong sampah serta merebut makanan milik pengunjung.

Meski demikian, pengunjung lokasi wisata yang dikelolah Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban itu tidak pernah mempermasalahkan tingkah nakal para monyet. Sebaliknya pengunjung merasa terhibur dengan keberadaan monyet yang terkadang bertingkah nakal, lucu, atau bahkan menggemaskan.

Terdapat banyak monyet Jawa menghuni kawasan wisata Pemandian Bektiharjo. Sebagian besar sengaja dilepas liarkan agar dapat berinteraksi dengan pengunjung. Namun ada pula yang dipelihara dalam sangkar besi, karena memiliki sifat agak pemarah, sehingga dikhawatirkan dapat membahayakan pengunjung.

Keberadaan monyet menjadi daya tarik khas wisata Pemandian Bektiharjo. Selain bermain air, pengunjung juga dapat berinteraksi langsung dengan monyet penghuni kawasan sekitar.

Ekbis

Ekbis

UTSG Tuban Diprotes Pengusaha Lokal, Lelang Kendaraan dan Alat Berat Tidak Transparan

TUBAN – Proses lelang barang milik PT United Tractors Semen Gresik (UTSG) di Kabupaten Tuban, menuai protes. Lelang puluhan kendaraan ...

Ekbis

Hotel Bintang 4 Pertama Hadir di Tuban, Utamakan Kenyamanan Pengunjung

TUBAN – Hotel bintang 4 terbaik hadir di Kabupaten Tuban. Masyarakat maupun wisatawan Bumi Wali kini memiliki pilihan baru untuk ...

Ekbis

Tingkatkan Ekonomi Masyarakat, SIG Bantu Pembuatan Pasar Tradisional di Tuban

Tuban – PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) Pabrik Tuban terus membuktikan komitmennya untuk meningkatkan ekonomi masyarakat, utamanya di desa-desa ...

Ekbis

SBI Pabrik Tuban Raih Penghargaan Industri Hijau 2024

Jakarta – PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI) menjadi satu-satunya pabrik semen yang mendapat penghargaan Industri Hijau dari Kementerian Perindustrian ...

Ekbis

Pasar Sapi Sepi Dampak Wabah Virus PMK Kembali Menyebar

TUBAN – Kembali merebaknya wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) membuat Pasar Hewan Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, sepi. ...

EkbisWarna Warni

Tuban Fair 2024 Dimulai, Hari Jadi ke-731 Kabupaten Tuban Semakin Meriah

Tuban – Tuban Fair Tahun 2024 di GOR Rangga Jaya Anoraga Kabupaten Tuban resmi dimulai, Rabu (6/11/2024) sore. Acara yang ...

Leave a Comment