News 08/03/2025 Polisi Gagalkan Penyalahgunaan BBM Bersubsidi, 3.500 Liter Solar Diamankan TUBAN – Satreskrim Polres Tuban berhasil mengungkap penyalahgunaan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi pemerintah. Seorang pelaku ditangkap beserta barang bukti ...